Bupati Mamra : Sajian Data dan Informasi Tergambar Diri Kita Sesungguhnya
BURMESO : Bupati Mamberamo Raya, Dorinus Dasinapa, Aks. S.Sos secara resmi membuka pameran data dan informasi pemerintah kabupaten Mamberamo Raya (Mamra) sekaligus sebagai rangkaian perayaan HUT RI ke-74 tahun di Burmeso, Ibu kota Kabupaten Mamberamo […]